Salam Dapodik News.Pada tahun pelajaran 2015-2016 MA Insan Cendekia yang akan beroperasi di 6 (enam) lokasi, diantaranya yaitu MA Insan Cendekia Aceh Timur, Ogan Komering Ilir, Siak, Bangka Tengah, Paser dan Pekalongan.
Dalam Kegiatan seleksi peneriman calon tenaga pendidik dan kependidikan di MA Insan Cendikia, dimana PTK harus menunjukan kualitasnya sebagai tenaga pendidik yang profesional, Seleksi Pendidik dan Tenaga Kependidikan bagi lembaga pendidikan merupakan kegiatan yang penting dan mempunyai nilai strategis untuk menjaring calon pendidik dan tenaga kependidikan yang profesional, memiliki integritas, komitmen, dan kornpetensi yang baik untuk mewujudkan lembaga pendidikan yang berkualitas. Kegiatan Penerimaan Calon PTK di MA Insan Cendikia diantaranya meliputi:
Orientasi dan Pemagangan Kepala Madrasah
Tujuan;
- Membangun prinsip dan pandangan keislaman yang terbuka, moderat, dan toleran, serta berwawasan keindonesiaan;
- Menumbuhkan integritas, komitmen dan dedikasi dalam pengabdian membangun MA Insan Cendekia;
- Menumbuhkan budaya mutu dalam pengelolaan madrasah unggul;
- Memberikan wawasan tentang kebijakan Direktorat Jenderal Pendidikan Islam dalam pengembangan pendidikan Islam secara umum clan MA Insan Cendekia secara khusus;
- Memberikan wawasan, pernahaman, dan pengetahuan tentang visi, misi, tujuan, dan target MA Insan Cendekia;
- Menumbuh-kembangkan pengetahuan, sikap dan keterampilan pada dimensi- dimensi kompetensi kepribadian, manajerial, kewirausahaan, supervisi, dan sosial)
Bentuk kegiatan;
Orientasi kepala madrasah dilaksanakan dalam kegiatan tatap muka dart praktik pengalaman lapangan dalam kurun waktu tertentu. Bentuk kegiatannya meliputi:
- Kuliah (lecturing) disertai dialog dan tanya jawab;
- Kunjungan kerja, studi komparatif, dan studi kasus;
- Karya nyata: Penyusunan RIPM dan program kerja satuan pendidikan, dan;
- Magang di MAN Insan Cendekia yang sudah berkembang baik.
Tujuan;
- Membangun prinsip dan pandangan keislaman yang terbuka, moderat, dan toleran, serta berwawasan keindonesiaan;
- Menumbuhkan integritas, komitmen dan dedikasi dalam pengabdian membangun
- MA lnsan Cendekia;
- Menumbuhkan budaya mutu dalam pengelolaan madrasah unggul;
- Memberikan wawasan tentang kebijakan Direktorat Jenderal Pendidikan Islam dalam pengembangan pendidikan Islam secara urnum dan MA Insan Cendekia secant khusus;
- Memberikan wawasan, pemahaman, dan pengetahuan tentang visi, misi, tujuan, dan target MA Insan Cendekia;
- menumbuh-kembangkan pengetahuan, sikap dan keterampilan pada dimensi- dimensi kompetensi pedagogik, kompetensi kepribadian, kornpetensi profesional; dan kornpetensi sosial.
Bentuk Kegiatan;
- Kuliah (Iecturing) disertai dialog dan tanya jawab.
- Kunjungan kerja, studi komparatif, studi kasus.
- Penyusunan silabus, RPP dalam bahasa lndonesia/lnggris/ Arab.
- Magang di MAN lnsan Cendekia yang sudah berkembang baik
Orientasi Kepala Tata Usaha, staf administrasi, pustakawan, laboran, teknisi, satpam, perawat, pramubakti dan tenaga kependidikan lainya;
Tujuan Orientasi
- Membangun prinsip dan pandangan keislaman yang terbuka, moderat, dan toleran, serta berwawasan keindonesiaan;
- Menumbuhkan integritas, komitmen dan dedikasi dalam pengabdian membangun MA Insan Cendekia;
- Menumbuhkan budaya mutu dalam pengelolaan madrasah unggul;
- Memberikan wawasan tentang kebijakan Direktorat J enderal Pendidikan Islam dalam pengembangan pendidikan Islam secara umurn dan MA lnsan Cendekia secara khusus;
- Memberikan wawasan, pemahaman, dan pengetahuan ten tang visi, misi, tujuan, dan target MA lnsan Cendekia;
- Menumbuh-kembangkan pengetahuan, sikap dan keterampilan pada dimensi kornpetensi sesuai bidang tugasnya.
Bentuk kegiatan;
- Kuliah (lecturing) disertai dialog dan tanya jawab.
- Kunjungan ketja, studi kotnparatif, studi kasus.
- Penyusunan rencana kerja dan SOP
PENENTUAN KELULUSAN
Penentuan kelulusan penerimaan Kepala Madrasah, Guru dan Pembina Asrama MA Insan Cendekia menjadi wewenang dari Direktur Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama RI. dan Penentuan kelulusan penerimaan Kepala Tata Usaha, staf administrasi, pustakawan, laboran, teknisi, satpam, perawat, pramubakti dan tenaga kependidikan lainya MA Insan Cendekia menjadi wewenang Kanwil Kernenterian Agama Provinsi dari/ atau Kementerian Agama Kabupaten/Kota setelah berkoordinasi dengan Direktorat Jenderal Pendidikan Islam.
Baca Juga : Tahapan Tes Seleksi Penerimaan Calon PTK di MA Insan Cendikia Tahun 2015, Serta Dokumen Apa Yang Harus di Persiapkan
Baca Juga : Prosedur dan Tata Cara Pendaftaran Calon Pendidik MA Insan Cendikia Tahun Ajaran 2015/2016
Sekian dan Terima Kasih Semoga Bermanfaat!!!
Tag:
#MA Insan Cendikia,
#PTK